Picture
1. Kupas kulit luar kelapa yang berwarna coklat, cuci bersih.
2. Parut kelapa kemudian peras parutan kelapa dengan saringan sampai airnya habis (santan kental)
3. Jika ingin dibuat santan encer: ampas hasil saringan pertama ditambah- kan air dan ulangi langkah diatas 1 kali lagi

Santan instan lebih praktis dibandingkan santan buatan sendiri karena hanya tinggal menuangkan saja pada masakan, untuk santan bubuk terlebih dahulu ditambahkan air sebelum digunakan.




Leave a Reply.